Sabtu, 27 Maret 2010

Cara Menghilangkan Judul Blog di Header

. Sabtu, 27 Maret 2010

Nama yang terdapat di header ini berguna untuk memberi identitas dari blog kita  karena dari nama tersebut pengunjung bisa mengetahui apa isi dari blog tersebut.Nama blog memang bagian penting dari sebuah blog,akan tetapi bagi yang sudah membuat desain backgraund header sendiri tetapi nama blog tersebut masih menghalangi backgraund yang kita buat mungkin sobat merasa jengkel.

Sebenarnya bisa gak sih kita menghilangkan nama blog  di bagian header itu ??? Bisa..,Sebenarnya menghilangkan nama blog  di bagian header itu sangat mudah kita hanya mengotak atik CSS dari Html kita.
Dan berikut caranya :

Jangan lupa Log In dulu di blogger,setelah itu masuk ke halaman Edit Html dengan cara Klik menu Tata Letak >>Edit Html. Setelah itu sobat cari tulisan seperti di bawah ini :

#header h1 {
margin:50;
padding:5px 0 0 10px;
font-size: 100%;
font-weight:bold;
line-height: 1.2em;
letter-spacing:.0em;
font-style:italic;
color:#FFFFFF;
}

 Untuk menghilangkannya  kita hanya menambahkan kode CSS seperti ini visibility:hidden; sobat  harus  meletakkannya tepat di atas tanda seperti ini { apabila di gabungkan kira-kira akan menjadi seperti dibawah ini :

#header h1 {
margin:50;
padding:5px 0 0 10px;
font-size: 100%;
font-weight:bold;
line-height: 1.2em;
letter-spacing:.0em;
font-style:italic;
color:#FFFFFF;
visibility:hidden;
{


apabila sudah  sobat bisa klik tombol bertulisakan simpan template. Apabila berhasil jangan lupa bersyukur dan komentnya  juga ya.... 

4 komentar:

ian mengatakan...

wuihhhh......ini yang saya cari2, thanks ya sob,.
kpand2 mampir dong: halyangkusuka.blogspot.com

@mirasahid mengatakan...

aku ko ga bisa2 yaa, help donk, tulisan judulnya tetep muncul aja nih. btw, mksh infonya, ditunggu yaa

Unknown mengatakan...

Pertama gw coba gak bisa jga, akhirna gw pndahin,
misalnya yg mau d hidden :

background:url(http://www.gw-ganteng.com/images/Judul Blog/logo.jpg) no-repeat; } paste aja d atasnya, jdinya kyk yg d bawa ini nie :



visibility:hidden;
background:url(http://www.gw-ganteng.com/images/Judul Blog/logo.jpg) no-repeat; }
:-o
Sorry kepanjangan :D

Thnx 4 mbahetrick,!

Rendy mengatakan...

thank ya sob silahkan kunjung balik

:)) ;)) ;;) :D ;) :p :(( :) :( :X =(( :-o :-/ :-* :| 8-} :)] ~x( :-t b-( :-L x( =))

Posting Komentar

 

Pengikut

Tukeran Link

  • Kode Banner
Create your own banner at mybannermaker.com!
  • Kode Teks

Site Info


Namablogkamu is proudly powered by Blogger.com | Template by o-om.com | Free Blogger Templates